CONTOH SOAL SIMPANGAN VARIANS

Ragam Varians: Pengertian, Rumus dan Contoh Soal

tugassains.com – Didalam statistika dasar yang kita pelajari di sekolah menengah selain menghitung nilai rata-rata dan modus, masih banyak rumus lainnya yang kita pelajari salah satunya yaitu adalah ragam varians. Apa itu Ragam Varians? adalah nilai yang menunjukkan seberapa jauh sebuah kumpulan bilangan tersebar dari suatu data baik data tunggal maupun data berkelompok. Ragam Varians […]
  • Supriyadi Pro
  • Mei 28, 2024
MATEMATIKA

Cara Menghitung Tabel Distribusi Frekuensi Relatif

 Pada artikel ini kita akan belajar Pengertian dan Bagaimana Cara Menghitung Tabel Distribusi FrekuensiRelatif dengan pembahasan beserta langkah-langkah yang mudah tugassains.com – Ketika belajar mengenai Statistika ataupun Probabilitas pasti kita sudah tidak asing dengan data berkelompok yang disajikan dengan Tabel Distribusi Frekuensi.  Namun Tabel Distribusi Frekuensi sendiri memiliki beberapa jenis yaitu Tabel Distribusi Frekuensi Kumulatif, […]
  • Supriyadi Pro
  • Mei 27, 2024
CONTOH SOAL MATEMATIKA

Vektor Tegak Lurus: Rumus dan Contoh Soal

tugassains.com – Ketika kita belajar vektor, yaitu sebuah besaran yang memiliki arah dan nilai didalamnya terdapat berbagai operasi hitung, sifat dan karakteristik didalamnya.  Seperti operasi hitung penjumlahan vektor, pengurangan vektor, perkalian cross vektor, perkalian dot vektor dan panjang vektor. Selain itu juga terdapat sifat dan karakteristik yang ada dalam vektor misalnya dua vektor yang saling tegak […]
  • Supriyadi Pro
  • Mei 27, 2024
CONTOH SOAL MATEMATIKA

Panjang Vektor: Rumus dan Contoh Soal

tugassains.com – Vektor merupakan besaran yang memiliki nilai dan arah, vektor merupakan salah satu materi yang banyak diterapkan di berbagai pelajaran yang lebih mendalam dan penerapan di kehidupan sehari-hari. Dimana panjang vektor juga digunakan untuk saat mencari panjang proyeksi skalar dan proyeksi vektor ortogonal serta vektor satuan. Melalui artikel ini kita akan belajar menghitung menggunakan […]
  • Supriyadi Pro
  • Mei 26, 2024
MATEMATIKA

Pengertian Probabilitas dengan Penjelasannya

Pada artikel ini kita akan membahas mengenai Matematika Statistika yaitu Pengertian Probabilitas dengan Penjelasannya tugassains.com – Probabilitas seringkali kita dengan ketika mempelajari matematika ataupun statistika baik masih dibangku sekolah menengah bahkan hingga bangku kuliah mempelajari probabilitas. Sebenernya apakah itu Probabilitas? Kapan probabilitas digunakan? Dan apa manfaat mempelajari probabilitas? mari kita simak dengan membaca penjelasan berikut […]
  • Supriyadi Pro
  • Mei 26, 2024
CONTOH SOAL MATEMATIKA

Cara Menyelesaikan SPLTV Metode Substitusi

 Pada artikel ini kita akan belajar mengenai Bagaimana Cara Menyelesaikan SPLTV Metode Substitusidengan dilengkapi Contoh Soal yang mudah dan jelas Cara Menyelesaikan SPLTV Metode Substitusi tugassains.com – SPLTV atau Sistem Persamaan Linear Tiga Variabel merupakan sebuah persamaan linear yang memiliki tiga buah variabel didalamnya (misal: x, y dan z). Dimana masing-masing variabel memiliki penyelesaian yang pasti. […]
  • Supriyadi Pro
  • Mei 23, 2024
CONTOH SOAL SPLDV

Cara Cepat Menyelesaikan SPLDV

Pada artikel ini kita akan mempelajari bagaimana Cara Cepat Menyelesaikan SPLDV agar ketika menyelesaikan jawaban ujian diperoleh dengan cara yang benar dan waktu yang cepat. Cara Cepat Menyelesaikan SPLDV tugassains.com – SPLDV atau Sistem Persamaan Linear Dua Variabel merupakan sebuah persamaan linear yang memiliki dua buah variabel dengan masing-masing variabel memiliki himpunan penyelesaian yang pasti. Dalam […]
  • Supriyadi Pro
  • Mei 23, 2024
CONTOH SOAL MATEMATIKA

Simpangan Rata-rata: Pengertian, Rumus dan Contoh Soal

tugassains.com – Simpangan rata-rata atau Mean deviasi merupakan suatu metode perhitungan terhadap Data Tunggal dan Data Berkelompok dalam menganalisa penyebaran data statistika. Pengertian Simpangan Rata-rata Simpangan Rata-rata Simpangan Rata-rata (Mean Deviation) adalah jumlah harga mutlak selisih setiap nilai (xi) dengan nilai rata-rata (x̄) dibagi dengan banyak data (n).  Dalam Matematika dinotasikan sebagai singkatan SR atau […]
  • Supriyadi Pro
  • Mei 23, 2024